Sebagai Perusahaan Prinsipal otomotif Indonesia, yang pertama kali mengawali sebuah proses Perancangan dari sebuah ide menjadi produk jadi kendaraan bermotor FIN Komodo. Perancangan mandiri dalam sistem R&D, Engineering, Production, Testing, Marketing, After Sales hingga menjadi produk andalan Nasional